#TUGAS: Peng.Teknologi Sistem Cerdas – 1.4 Jelaskan tentang kecerdasan buatan dari perspektif kecerdasan dan dari perspektif penelitian, Berikan contohnya.


Dari perspektif Kecerdasan(Intelligence) AI adalah bagaimana membuat mesin yang cerdas dan dapat melakukan hal-hal yang sebelumnya dapat dilakukan oleh manusia. Contoh paling sederhana berupa Robot.

Dari perspektif Penelitian(Research), riset tentang AI dimulai pada awal tahun 1960-an. Percobaan pertama adalah membuat program permainan (game) catur, membuktikan teori dan general problem solving(untuk tugas-tugas sederhana).
Artificial Intelligence adalah nama pada akar dari studi area.

Komentar